Kamis, 02 Februari 2017

Perawatan lovebird drop

Perawatan love bird kondisi drop.

Perawatan lovebird drop



Gejala awal mulanya burung jadi drop adalah berikut ini :
  • awal mulanya pemilik tidak pernah memperhatikan perawatannya misalnya dengan selama ini hanya mengasih makan minum (perawatan asal asalan) dan  digantang ditempat yang jauh dari aktifitas manusia.dampaknya burung akan cenderung  berubah sifat dan karakternya sebagai contoh yaitu burung akan menjadi liar yang dulunya jinak.
  • Dan permasalahan bukan cuma disitu saja ada lagi burung yang keadaan tubuh sebenrnya kurang fit sehabis sakit  atau baru selesai mabung langsung di dibawa kegantangan terburu buru karna ingin diperlombakan ini yang akan jadi burung drop
  • perawatan yang selalu berubah rubah sehingga membuat stres yang dapat membuatnya drop.
  • kaget atau ketakutan yang kalah mental oleh lawannya sehingga menjadi drop mental trauma.
Cara penanganannya jika kondisi burung lovebird drop
  1. mandi dibuat dalam 2hari sekali
  2. Lamanya penjemuran ditambahkan menjadi 60menit perhari
  3. Perbanyak pemberian sayur segar dan extra fooding.

Artikel Terkait


EmoticonEmoticon